Babinsa Menghadiri Rembug Stunting Dengan Membentuk Rumah Sehat

    Babinsa Menghadiri Rembug Stunting Dengan Membentuk Rumah Sehat
    Sertu Slamet Santoso Hadiri, Kegiatan Stunting Di Aula Desa Ngepanrejo

    MAGELANG, - Babinsa Koramil 03 Bandongan Kodim 0705/Magelang Sertu Slamet Santoso menghadiri, Rembug stunting dengan membentuk rumah desa sehat (RDS) tepatnya di aula Balai Desa Ngepanrejo Kecamatan Bandongan Kabupaten Magelang.Jum'at (17/06)

    Menurut Kepala Desa Ngepanrejo  Nur Hakim setelah terbentuk RDS dalam rembug stunting, dilanjutkan dengan perencanaannya. Dirinya berharap peserta rembug Stunting harus memahami stunting, baik kader PKK maupun Kader Posyandu.

    "Program stunting harus benar-benar diperhatikan fokus dan tepat sasaran saat mengusulkannya, sehingga benar-benar menyentuh dan hasilnya nanti menjadi maksimal, hingga terciptanya Desa Ngepanrejo bebas Stunting'kata Nur Hakim

    Suroto S.Sos selaku Camat Bandongan menegaskan, kegiatan rembug stunting Desa dalam rembug stunting, dibentuknya RDS untuk kepentingan masyarakat rencanakan yang baik, semoga hasilnya dapat maksimal.Kegiatan yang positif ini dengan bentuk keseriusan pemerintah baik Desa maupun Kecamatan, kedepannya memperkecil atau meminimalisir Stunting terutama di Desa Ngepanrejo

    "Dengan adanya kegiatan ini, saya berharap apa yang akan direncanakan dapat meningkatkan kualitas pertumbuhan anak-anak di Desa Ngepanrejo khususnya, "

    Rembuk stunting merupakan salah satu rangkaian pramusyawarah untuk penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) juga menjadi amanat Pemerintah Pusat dan Kabupaten terhadap pemerintah Desa, agar memprioritaskan penggunaan dana Desa untuk pencegahan dan penanganan stunting yang ada di setiap Wilayah"Kata Suroto S.Sos.

    Gunawan: Pendim 0705/ Magelang

    Rony

    Rony

    Artikel Sebelumnya

    Komandan Koramil 08/ Pakis Komsos Dengan...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0705/Magelang Siap Gelar Liga Santri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Panglima TNI Hadiri Rakor Tingkat Menteri  Dipimpin Menko PMK
    Hendri Kampai: Pemimpin Inlander Selalu Bergantung pada Asing

    Ikuti Kami